Tutorial Cara Menambahkan 1 Kolom di bawah header |
Login ke blog sobat.
Pilih tata letak >> Klik edit html.
Cari kode yang seperti ini: ]]></b:skin>
Kemudian tambahkan kode yang berwarna merah ini di atasnya,hingga hasilnya sbb:
#under_header{
float:left;
width:100%;
}
]]></b:skin>
Kemudian cari kode seperti ini:
<div id='header-wrapper'>
<b:section class='header'id='header'maxwidget="1'showaddelement="no">
<b:widget id='header1'locked='true'title='nama blog sobat(header)'
type='header'/>
</b:section>
</div>
Kemudian tambahkan kode di bawahnya hingga hasilnya sbb:
<div id='header-wrapper'>
<b:section class='header'id='header'maxwidget="1'showaddelement="no">
<b:widget id='header1'locked='true'title='nama blog sobat(header)'
type='header'/>
</b:section>
</div>
<div id='under_header'>
<b:section class='header' id='underheader' preferred='yes'/>
</div>
Warna merah adalah kode yang harus sobat tambahkan.
Klik simpan
Baca Juga : Tutorial Cara Membuat Readmore Otomatis di Blog
Demikian saja informasi Mengenai Tutorial Cara Menambahkan 1 Kolom di bawah header
0 Response to "Tutorial Cara Menambahkan 1 Kolom di bawah header"
Posting Komentar